Prosedur Penjualan

Berikut adalah Prosedur Penjualan LM yang berlaku di BuyBackLM

Cek Harga & Konfirmasi

  1. Cek harga hari ini di web BuyBackLM. (sebagai estimasi awal)
  2. Konfirmasikan & foto emas yang akan Anda jual melalui WhatsApp
  3. Tim kami akan memberikan estimasi nilai emas tersebut.

Transaksi Dilakukan COD (Cash On Delivery)

  1. Silahkan info melalui WhatsApp kami alamat Anda untuk transaksi / pick-up.
  2. Tim kami kami datang untuk memeriksa kembali & memberikan nilai atas emas tersebut setelah barang diketahui.

Metode Pembayaran

  1. Pelunasan bersifat langsung saat barang telah di periksa oleh tim kami dan dihadapan Anda.
  2. BuyBackLM akan melakukan pembayaran hanya melalui transfer Bank Syariah Indonesia.